Kecamatan Ngawen
Ngawen adalah sebuah kecamatan di Kabupaten Gunung Kidul, Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta, Indonesia. Daerah ini bisa dikatakan istimewa karena meskipun sekarang terletak di Daerah Istimewa Yogyakarta, sebagian daerah ini dahulu termasuk wilayah Praja Mangkunagaran.